Minggu, 16 September 2018

Benarkah Sang Kucing Saat Marah Kehilangan Instink Berpikir Mereka?

Benarkah Sang Kucing Saat Marah Kehilangan Instink Berpikir Mereka?

Video ini meninjukkan betapa kucing juga bisa sangat  panik buta, mari kita belajar dari sang kucing dalam kondisi kepanik yang ekstrim 

Apakah anda pernah melihat kucing panik ? Ada satu hal menarik terkait dengan kepanikan kucing disini. Ternyata, saat panik, kucing mengalami yanng namanya peningkatan adrenalin yang tinggi. Ini menandakan bahwa kucing dan juga binnatang lain, bahkan bagi manusia, memiliki kesamaan dalam hal reaksi yang takut. 

 

Video ini menunjukkan bukti bahwa saat ketakutan, kucing tidak lagi bersikap rasional. Lebih cenderung emosional dan terlalu impulsif. Lihat, bagaimana kucing bersikap sangat berlebihan disaat ia terkurung dalam rumah. Ia benar-benar tak bissa keluar dan memang semua pintu ditutup rapat. 

 

Kucing ini merasa terancam, walau sebenarnya tidak sama sekali. Ada dua kucing yang terlibat, betina dan jantan. Betina cenderung sangat emosional, berteriak-teriak ketakutan, sementara jantan cenderung tetap tenang.

 



Pesan moral yang bisa kita petik adalah kepanikan pada setiap binatang, dahal hal ini sang kucing, bisa menumpulkan kemampuan instink berpikir mereka dan bisa menimbulkan suatu tindakan yang konyol, seperti bolak balik di track yang sama, teriak-teriak hingga tak punya iinisiatif kreatif apapun. Mari belajar dari filosofi sang kucing sekarang juga.

1 komentar:

  1. Bukan hanya kucing, saat takut, banyak indera kita yang menjadi tumpul, oleh karena itu, budayakan sifat TENANG SAAT MENGHADAPI SUUATU BAHAYA, jangan mudah panik, bisa dimanfaatkan oleh orang jahat nantinya

    BalasHapus

Dibalik Sifat Kucing yang Liar, Terdapat Balas Budi yang Besar

Dibalik Sifat Kucing yang Liar, Terdapat Balas Budi yang Besar Kucing ternyata tahu berbalas budi, ini fakta yang ada. Berikan kebai...

Posting Top